mesin cleaning

Untuk menciptakan lingkungan yang bersih secara maksimal, keberadaan mesin cleaning sangat dibutuhkan. Tak heran banyak perusahaan atau penyedia jasa cleaning service menggunakan mesin cleaning berkualitas agar kegiatan pembersihan semakin maksimal.

Yang perlu kamu ketahui, mesin cleaning memiliki bermacam macam jenis sesuai dengan kebutuhannya masing masing, seperti mesin cleaning dirumah sakit tentunya tidak sama dengan mesin cleaning yang ada di Pabrik indusrti. Maka dari itu penting bagi kamu mengetahui jenis mesin kebersihan yang sering digunakan di berbagai sector.

Vacuum Cleaner

IVC 60/12-1 Ec H Z22

Tentunya sudah tidak asing bagi kita mendengan vacuum cleaner. Seperti Namanya, mesin ini bertugas menyedot debu-debu beserta kotoran yang menempel di suatu benda seperti karpet, sofa, lemari hingga dinding. Vacuum cleaner dibagi menjadi dua, dry vacuum claner dan wet and dry vacuum cleaner.

Dry Vacuum Cleaner

Vacuum cleaner dengan jenis dry berfungsi untuk menyedot debu dan kotoran kering, biasanya vacuum cleaner jenis ini sering digunakan di rumah untuk membersihkan lantai, sofa dan lainnya.

Wet and Dry Vacuum Cleaner

penyedot debu yang bisa menyedot debu kering dan basah basah, tak ada kantung khusus di dalamnya. Untuk menyimpan debu kering serta basah. Biasanya vacuum cleaner jenis ini sering dipakai di hotel, restoran, perkantoran maupun segala sector industry.

Mesin Polisher

mesin polisher

Agar terciptanya lantai ruangan yang bersih dan mulus, dibutuhkan yang Namanya mesin Polisher. Mesin Polisher lantai adalah jenis mesin yang digunakan untuk pekerjaan memoles lantai. Pada bagian yang bersentuhan dengan lantai terdapat Pad penggosok yang berputar otomatis dengan kecepatan yang bisa disesuaikan. Pada umumnya mesin ini digunakan di perkantoran, restoran dan hotel.

Mesin Scrubber

Mesin Scrubber adalah suatu alat yang berfungsi untuk membersihkan lantai dengan proses cara membasahi permukaan lantai, lalu menyikat lantai, memvacuum atau menyedot air dan chemical dipermukaan lantai dengan hasil 99% lantai bisa di injak kembali tanpa harus menggunakan blower untuk pengering dan mesin scrubber praktis karena tidak membutuhkan waktu yang lama untuk proses pengeringan.

Jika digunakan area industry yang luas , kamu bisa menggunakan scrubber ride on, artinya kamu bisa mengoperasikan mesin ini dengan berkendara di atasnya.

PT Kalingga Tataraya merupakan distributor dan service center dari Karcher  Resmi yang menjual kebutuhan mesin cleaning untuk kebutuhan di Rumah, Hotel, Perkantoran, dan Industri.

Untuk informasi produk dapat mengunjungi website kami di www.tataraya.com atau bisa menanyakan kepada customer care kami secara langsung di Livechat website.

1 thought on “Ini Dia Jenis Mesin Cleaning Yang Perlu Kamu Ketahui

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *