Memiliki lantai yang bersih dan mengkilap adalah dambaan setiap orang, terutama untuk pemilik rumah, gedung komersial, maupun industri. Salah satu alat yang banyak dipilih untuk menjaga kebersihan lantai dengan mudah dan efektif adalah Polisher Lantai Karcher. Alat ini dikenal sebagai solusi inovatif untuk membersihkan dan memoles berbagai jenis lantai, menjadikannya pilihan utama di kalangan profesional […]
Read MoreTag: mesin scrubber lantai
Jenis – Jenis Mesin Scrubber Lantai Beserta Fungsinya
Apa itu mesin scrubber? Sebelum membahasnya, terlebih dahulu Anda ketahui apa yang dimaksud dengan scrubber. Mesin scrubber adalah alat atau mesin pembersih lantai otomatis yang biasa dipakai untuk membersihkan lantai tempat berarea luas seperti mall, kantor, rumah sakit, hingga bandara. Jenis – Jenis Mesin Scrubber Mesin scrubber lantai memiliki berbagai macam jenis dan fungsi, Berikut […]
Read MoreCara Merawat Mesin Scrubber Lantai Agar Tetap Awet
Scrubber Drier / Mesin scrubber lantai adalah mesin pembersih lantai dengan teknologi canggih. Alat lantai ini dapat mengeluarkan air atau cairan deterjen, lalu menggosok lantai dengan sikat dan menghisap cairan yang bercampur kotoran setelah pembersihan, sehingga lantai lebih cepat kering. Mesin ini dapat melakukan ketiga pekerjaan tersebut secara bersamaan. Mesin multi-fungsi ini memiliki banyak komponen […]
Read MoreMesin Scrubber Lantai
Scrubber Dryer atau sering kita sebut mesin scrubber lantai adalah sebuah mesin pembersih yang multifungsi dimana alat ini dapat membersihkan lantai dengan system air, sikat dan vacuum. Namun apakah mesin scrubber yang kamu gunakan sudah cocok dan berkualitas? Atau kamu baru pertaman kali akan menggunakan scrubber untuk membersihkan area yang luas seperti pabrik atau fasilitas […]
Read More